Sunday, September 6, 2015

Ngomong Pakai Bahasa Gaul in English

Slang.  Setiap bahasa memiliki kata dan frase yang unik menurut budaya, sejarah, politik dan geografi. Kata2 itu berubah-ubah disetiap bahasa.Amerika dan Ingrris penuh dengan kata-kata slang kalo saya mengartikan slang merupakan bahasa gaul yang digunakan oleh kebanyakan anak2 muda. Tetap disini :) saya akan tunjukan beberapa kata2 slang dan saya akan tunjukan bagaimana penggunaan dalam kalimat menurut versi kita masing-masing. 
Ngomong Pakai Bahasa Gaul in English , slang

Speaking of Slang

Ngomong Pakai Bahasa Gaul in English 

  • Ace – Very good, excellent. “He’s an ace at computer science.” (Dia sangat bagus dalam ilmu komputer)
  • Action - Excitement, fun. “Hey where is the action in (city/place) on saturday night?” (Hey dimana tempat bersenang-senang di malam)
  • All-nighter - To study or work through the night without sleep. “I pulled an all-nighter studying for my exams.” (Saya belajar sepanjang malam untuk menghadapi ujian)
  • Airhead - Stupid, dumb. “Paijo is just stupid. he’s an airhead.” (Paijo itu benar-benar bodoh. Dia seorang yang bodoh)
  • Awesome – Very good, great. “I love my math class. It is just awesome!” (Saya menyukai kelas matematika saya. Ini benar2 luar biasa)
  • Chicken – A person who is scared. “My brother is scared of the dark. He’s a big chicken!” (Abang saya takut sama gelap, dia seorang yang sangat penakut)
  • Clunker – Bad, not operational. “My car is 25 years old. It is so many problems. It really is a clunker.” ( Mobil saya umurnya sudah 25 tahun. Mobilnya begitu banyak masalah. Ini benar-benar jelek/ tidak berfungsi dengan baik)
  • Cool down – To calm down. “Hey, I know you’re angry, but you should cool down before you do anything.” ( Hey, saya tau kamu marah, tapi seharusnya kamu tenang sebelum kamu melakukan sesuatu)
  • Cop – Police Officer. “Hey, put the gun down or I’ll call the cops on you!” ( Hey, taruh senjatanya atau saya akan memanggil polisi untuk mu)
  • Flip out - To go crazy.“Don’t do that again, you might make me so mad that I’ll flip out.” (Jangan melakukan itu lagi, kamu mungkin meembuatku begitu marah yang membuat saya jadi gila)
  • Get it – To understand something. “When I was young, I didn’t understand love. Now that I’m older, I get it just fine.” (ketika saya muda, saya tidak mengerti cinta. sekarang saya sudah dewasa saya memahami cinta dengan baik) Or, “Do you understand? Do you get it?”(Apakah kamu mengerti)
  • Gig – A job. “Hey, I’ve got a new job as a DJ (Disc Jockey) on the weekends. It’s my weekend gig.” (Hey saya sudah mendapatkan pekerjaan baru sebagai DJ di akhir pekan. Ini adalah pekerjaanku ahir pekan)
  • Glitch – A mistake or error. “There is a glitch in my computer that is slowing it down.” ( Ada sebuah kesalahan/error pada komputer saya yang membuat performanya menurun)
  • Knockout – Very beautiful, sexy.(Sering digunakan untuk menggambarkan wanita tapi kadang-kadang juga digunakan untuk menggambarkan laki-laki) “That girl is gorgeous. She is a real knockout!” (Gadis itu begitu indah, Dia benar-benar sangat cantik/seksi)
  • Laid back – Calm, relaxed, never worried. “My grandfather is so laid back, he never gets angry or worries about anything.”(Ayah saya begitu santai, dia tidak pernah marah atau kawatir tentang sesuatu)
  • Lame – Boring. “My math class sucks! It is so lame!” (Kelas matematika saya sangat jelek ! Ini sungguh membosankan)
  • Maxed out – To be out of money; to have no credit available. “My credit cards are maxed out. I can’t borrow any more money.”(kartu kredit saya uangnya habis, Saya tidak bisa meminjam uang lagi) 
  • Pain in the neck – Annoying. “My little sister is always bothering me. She is a real pain in the neck!” ( Adik perempuan saya selalu menggangguku. Dia sungguh menjengkalkan)
  • Party Animal - A person who loves to have fun and party. “My college roommate was a party animal. Every night he was going out and having fun.” (Teman sekamar kuliah saya menyukai pesta. Setiap malam pergi keluar dan bersenang-senang)
  • Peanuts – To work for not much money. “My company pays me peanuts to work 80 hours a week.” (Perusahaan saya menggaji saya sedikit untuk kerja 80 jam perminggu)
  • Pig out – To eat a lot. “Jo, we really pigged out on Party sat night. I ate so much getuk.” (Jo. Kami sungguh makan banyak pada pesta malam minggu. Saya makan banyak getuk)
  • Screw up – To make a mistake. “Jo, did I screw up! I gave my girlfriend flowers for her birthday  today…but her birthday is next month. Oops!” (Jo, Apakah saya sudah membuat kesalahan! saya memberi pacar saya bunga pada hari ulang tahunnya , .. tapi ulang tahunya bulan depan . oops!
  • Yukky – Not tasty, very bad. “Huuuft, my mom tried a new recipe for soup yesterday. It was so yukky that I puked.” (Huuf,, Ibuku mencoba resep sop baru kemarin. sopnya rasanya tidak enak yang membuat saya muntah )

Bahasa gaul In English

Petikan Indah :
Kindness is the language which the deaf can hear and the blind can see. -Mark Twain-
(Kebaikan adalah bahasa yang dapat didengar oleh orang tuli dan daapat dilihat oleh orang buta) 

vocabulary :
gorgeous : Indah

1 comment:

  1. Casino Poker Room Review 2021 – Play at Casino Poker at
    If you 파라오바카라 are a fan of poker in general, you are certainly not quite familiar with online poker but teeyafashion.com the site has got its games 스트립 포커 built 오공슬롯 in a 룰렛 판 사이트 strong

    ReplyDelete

“Terima kasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar”